Sinetron ANTV
Sinetron Bawang Putih Berkulit Merah Tamat, Ini Jalan Cerita Terakhir BPBM Ending Bahagia Atau?
Bocoran akhir cerita Bawang Putih Berkulit Merah, penasaran nasib Anna Aslil update akhir cerita Sinetron BPBM ANTV
Penulis: Munawwarah Ahmad | Editor: Mansur AM
Eliza kemudian ceritakan awal pertemuannya dengan Bayu.
Hingga akhirnya Bayu sadar kalau perempuan yang selama ini disebut ELiza ternyata Anna Adiguna, sahabat dan perempuan yang dicintainya.
EPISODE Senin 2 November 2020
Episode ini menjadi sangat seru setelah Bayu tahu bahwa Anna Asli telah dikenalinya.
Apalagi ANTV menanyangkan cuplikan episode selanjutnya.
Disitu terlihat Anna Adiguna palsu mencoba masuk ke ruangan perawatan Eliza Anna asli.
Apalagi jika tidak berbuat jahat.
Anna Palsu mencoba memutus selang oksigen ke tubuh Anna Asli.
Namun keburu kepergok oleh Bayu yang sudah menanti sejak awal di rumah sakit.
Bagaimana kelanjutannya?
Sayangnya SINETRON Bawang Putih Berkulit Merah tidak tayang untuk hari Senin dan Selasa 2-3 November 2020.
Kabar tamatnya sinetron produksi Verona Pictures ini dikabarkan akan tamat.
Hal ini lantas dijawab Otis Hahijary Wakil Presiden Direktur ANTV melalui laman media sosialnya.
Otis menyebut, sinetron tersebut akan segera tamat.
Bahkan disebutkan pada hari Minggu 8 November 2020.
