Pertama Kali di Sulsel, 09 Runners IKA Teknik Unhas Akan Gelar Event Lari Virtual
Event lari virtual tersebut diketahui pertama kali digelar di Sulawesi Selatan (Sulsel), khususnya di Kota Makassar.
TRIBUN TIMUR/RUDI SALAM
09 Runners IKA Teknik Unhas