Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Liga 1 2020

Liga 1 2020 Lanjut, Bursa Pemain Dibuka 21 September sampai 18 Oktober & Ini Hasil Manager Meeting

Liga 1 2020 Lanjut, Bursa Pemain Dibuka 21 September sampai 18 Oktober & Ini Hasil Manager Meeting

Editor: Arif Fuddin Usman
tribun timur/ocha alim
Tim PSM saat laga versus PSS Sleman di Stadion Mattoanging, Maret 2020 lalu. Kompetisi Liga 1 2020 akan dilanjutkan, PSSI dan PT LIB diizinkan buka bursa pemain. begini aturannya 

"Hal itu menjadi bahasan kita pada Medical Workshop yang diikuti 220 partisipan. Kita jelaskan itu semua kepada para klub sehingga menambah keyakinan klub tentang kesiapan PT LIB selaku operator kompetisi," lanjut Sudjarno.

Sementara itu Ruddy Widodo, General Manager Arema FC menyambut positif proses dan diskusi pada manager meeting kali ini.

“Banyak yang didiskusikan dan disampaikan oleh LIB. Tidak ada yang sempurna namun selalu ada keinginan untuk menjadi lebih baik."

"Kami merespon positif. Mudah-mudahan pertemuan kali ini bisa membuat kompetisi lebih maksimal,” kata Ruddy Widodo.

Sedangkan Haruna Soemitro mengatakan PSSI memahami situasi saat ini yang belum ideal untuk menggelar kompetisi.

"Karena itu, kami berharap sepak bola menjadi pelopor untuk menjadikan semuanya menjadi lebih baik di tengah situasi pandemi ini," ucap Haruna Soemitro.

Artikel ini telah tayang di BOLASPORT.COM dengan Judul "Semua Klub Sepakat, Ini Hasil Manager Meeting Liga 1 2020"

Sumber: BolaSport.com
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved