FOTO: Dilarang Meludah Saat Bermain Bola
Meludah menjadi sebuah kegiatan terlarang dalam masa pandemi virus corona karena penularan virus ini salah satunya melalui droplet.
Penulis: Sanovra Jr | Editor: Imam Wahyudi
TRIBUN TIMUR.COM, MAKASSAR - Warga bermain sepak bola di lapangan Hertasning, Makassar, Senin (20/7/2020).
Dikutip dari kompas.com, ada aturan-aturan baru mengenai penyelenggaraan kompetisi sepak bola di masa pandemi virus corona, salah satunya larangan meludah, jarak pemain dan wasit, serta selebrasi gol dengan tatanan physical distancing menjadi perhatian khusus.
Meludah menjadi sebuah kegiatan terlarang dalam masa pandemi virus corona karena penularan virus ini salah satunya melalui droplet.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/warga-bermain-sepak-bol4dws.jpg)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/warga-bermain-se54ds.jpg)