Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Hari Ini dalam Sejarah, Untuk Pertama Kalinya Piala Oscar Digelar

Piala Oscar atau Academy Award adalah penghargaan film Amerika untuk menghargai karya dalam industri film.

Penulis: Desi Triana Aswan | Editor: Anita Kusuma Wardana
Istimewa
Piala Oscar atau Academy Award adalah penghargaan film Amerika untuk menghargai karya dalam industri film. 

Seperti dilansir tribunjambi.com, sejarah di balik Academy Awards disebut Oscars itu masih misteri, namun ada yang menyebut bahwa itu berasal dari Margaret Herrick, seorang pustakawan yang bekerja untuk AMPAS.

Saat menjadi direktur eksekutif, ia mengatakan Piala Oscar yang berbentuk pria membawa pedang itu mengingatkannya pada pamannya yang bernama Oscar.

Siapa yang akan naik panggung untuk menerima piala Oscar dan menyampaikan pidato kemenangan?

Tentang Piala Oscar

Piala Oscar berbentuk patung. Nama resminya adalah the Academy Award of Merit. Terbuat dari perunggu berlapis emas, dengan dasar besi hitam.

Tingginya 13.5 in (34.3 cm) tall, berat 8.5 lb (3.856 kg), dan berbentuk kesatria berdiri memegang pedang di atas gulungan film.

Model patung ini adalah aktor Mexico Emilio "El Indio" Fernández. Didesain oleh Cedric Gibbons dan dipahat oleh sculptor George Stanley. R.S. Owens is expected to continue producing other awards for the Academy and service existing Oscars that need replating.

Nominasi dan Penilai

Sejak 2004, nominasi Academy Award diumumkan ke publik pada pertengahan Januari dimana hasilnya diumumkan di Februari.

Anggota penilai dari The Academy of Motion Picture Arts and Sciences (AMPAS), dibagi dalam beberapa cabang, tergantung dari jenis film. Jumlah anggota penilai ini ribuan, di mana 22 persen di antaranya adalah para pemain film.

Para penilai ini disertifikasi oleh PricewaterhouseCoopers. Mereka mendapatkan nama calon pemenang di bulan Desember tahun sebelumnya.Nama-nama pemilih dirahasiakan.

DI tahun 2007, jumlah penilai mencapai 6000 orang.

Diskualifikasi

Selama sejarah Oscar, sebanyak delapan film didiskualifikasi dari penghargaan

* The Circus (1928)

* Hondo (1953)

* High Society (1954)

* The Godfather

* A Place in the World

* Tuba Atlantic

* Alone Yet Not Alone

* Young Americans (1969)

(*)

Follow akun instagram Tribun Timur: 

Silakan Subscribe Youtube Tribun Timur:

(*)
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved