Tampines Rovers vs PSM
Preview Tampines Rovers vs PSM AFC Cup 2020, Giancarlo Lopes vs Boris Kopitovic, Lihat Statistiknya
PSM Makassar akan menantang Tampines Rovers pada laga perdana fase grup H AFC Cup 2020 di Stadion Jalan Besar Singapura, Rabu (12/2/2020).
Penulis: Muhammad Fadhly Ali | Editor: Arif Fuddin Usman
tribun timur/ocha alim - foxsport.com
Giancarlo Lopes vs Boris Kopitovic // Preview Tampines Rovers vs PSM AFC Cup 2020, Giancarlo Lopes vs Boris Kopitovic, Lihat Statistiknya
"Saya bahagia dengan pertandingan dan hasil di dua laga perdana saya di PSM.
"Jangan cepat puas, masih ada yang bisa kita tawarkan," kata striker 190 sentimeter itu.
Ia diprediksi akan turun di menit awal, saat berhadapan dengan Tampines United.
Pemain asal Brasil tersebut ingin memberikan yang terbaik untuk PSM.
Tentunya dengan berusaha menyumbangkan gol dan turut membantu tim meraih kemenangan.
"Saya akan berusaha memberikan penampilan terbaik untuk PSM. Semoga kita bisa menang," ujarnya. (*)
