Tribun Gowa
Bupati Gowa Gagas Pembangunan Rumah Tahfiz di Bajeng
Bupati Gowa Gagas Pembangunan Rumah Tahfiz di Bajeng. Bupati Gowa Adnan Purichta berkomitmen membangun program keagamaan 2020 mendatang.
Penulis: Ari Maryadi | Editor: Suryana Anas
Kedua, Pemkab Gowa menyiapkan APBD 2020 untuk bisa melahirkan imam-imam desa, imam-imam kelurahan penghafal Al-Qur'an.
"Inilah yang akan kita kerjasamakan dengan Ustaz Adi Hidayat, Insyaallah juga imam-imam penghafal Al-Qur'an," beber Adnan.
Sementara program ketiga yakni pembinaan guru-guru agama menjadi penghafal Al-Qur'an. Pemkab Gowa berharap sekolah-sekolah nantinya memiliki ekstrakulikuler penghafal Al-Qur'an.
"Oleh karena itu mohon doa dan dukungan kita semua. Insyaallah Pemkab Gowa juga membangun rumah Tahfiz di Limbung," tandasnya.
Laporan Wartawan Tribun Timur @bungari95
Langganan berita pilihan tribun-timur.com di WhatsApp
Klik > http://bit.ly/whatsapptribuntimur
Follow akun instagram Tribun Timur:
Silakan Subscribe Youtube Tribun Timur:
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/bupati-gowa-adnan-purichta-ichsan-melakukan-pengecekan-ke-lokasi.jpg)