Disebut Tak Pantas Jadi Ketua DPRD Jeneponto, Begini Kata Arifuddin
Disebut Tak Pantas Jadi Ketua DPRD Jeneponto, Begini Kata Arifuddin. Keluarnya SK Gerindra tentang pergantian ketua DPRD Jeneponto mendapat sorotan
Penulis: Ikbal Nurkarim | Editor: Suryana Anas
Anggota DPRD Jeneponto Arifuddin juga baru mengetahui keberadaan SK itu.
"Saya baru tahu jika ada SK seperti itu sekitar dua hari yang lalu," kata Arifuddin via telepon.
Meski demikian peraih 4.973 suara di Pilcaleg 2019 itu menyerahkan keputusannya ke partai.
"Saya serahkan mekanisme ke Partai, apa keputusan partai itu yang saya jalankan," ucapnya.
Belum Dikirim ke DPC
Juru Bicara yang juga Wakil Ketua DPD Gerindra Sulsel, Syawaluddin Arif, membenarkan keabsahan surat itu dari DPP.
“Surat itu benar dari DPP. Jadi tidak perlu lagi dipolemikkan,” kata Syawal via telepon.
Dia menyebutkan, surat itu masih di DPP dan belum dikirim ke DPC dan Sekretariat DPRD Jeneponto.
(TribunJeneponto.com)
Laporan Wartawan TribunJeneponto.com @ikbalnurkarim
Langganan berita pilihan tribun-timur.com di WhatsApp
Klik > http://bit.ly/whatsapptribuntimur
Follow akun instagram Tribun Timur:
A