Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

PSM Makassar

Preview Arema FC vs PSM Makassar, Perpanjang Rekor atau Malah Putus

Preview Arema FC vs PSM Makassar, Perpanjang Rekor atau Malah Putus. Arema FC bakal menjamu PSM Makassar dalam lanjutan pekan 22 Liga 1 2019.

Penulis: Wahyu Susanto | Editor: Suryana Anas
MO PSM
Latihan sore PSM Makassar di Stadion Gayana Malang, Senin (30/9/2019) diikuti 18 pemain dan official tim. 

Kemudian Abd Rahman, Guy Junior, Bayu Gatra, dan Amido Balde masih cedera.

"Tapi pemain yang ada akan menunjukkan bahwa mereka lapar untuk memainkan pertandingan bagus," tegas Darije.

5 Pertemuan Arema vs PSM

- Liga 1 2018, Arema FC 1-1 PSM Makassar (13/5/2018).
- Liga 1 2018, PSM Makassar 2-1 Arema FC (14/10/2018).
- Liga 1 2017, PSM Makassar 1-0 Arema FC (10/5/2017).
- Liga 1 2017, Arema FC 3-3 PSM Makassar (30/8/2017).
- ISC 2016, Arema FC 2-0 PSM Makassar (14/10/2019).

5 Pertemuan Terkhir Arema FC

- Liga 1 2019, Arema FC 4-0 PSS Sleman (24/9/2019).
- Liga 1 2019, Persela Lamongan 2-0 Arema FC (20/9/2019).
- Liga 1 2019, Arema FC 2-2 Borneo FC (13/9/2019).
- Liga 1 2019, Arema FC 1-1 PSIS Semarang (31/8/2019).
- Liga 1 2019, Bali United 2-1 Arema FC (24/8/2019).
- Liga 1 2019, Arema FC 2-1 Barito Putera (19/8/2019).

5 Pertemuan Terkhir PSM Makassar

- Liga 1 2019, Persipura Jayapura 3-1 PSM Makassar (27/9/2019).
- Liga 1 2019, Semen Padang 2-1 PSM Makassar (23/9/2019).
- Liga 1 2019, PSM Makassar 2-0 PS Tira Persikabo (19/9/2019).
- Liga 1 2019, Perseru Badak Lampung FC 1-1 PSM Makassar (15/9/2019).
- Liga 1 2019, PSM Makassar 0-1 PSIS Semarang (11/9/2019).

Arema Tak Urus Hasil Minor PSM di Laga Tandang

Arema FC punya recovery panjang, usai laga kontra Persib Bandung di Stadion Jalak Harupat harus ditunda.

Namun tim berjuluk Singo Edan kini fokus melawan PSM Makassar di Stadion Kanjuruhan Malang, Rabu (2/10/2019) malam.

Seperti diketahui, PSM Makassar tercatat sebagai tim dengan poin tandang terendah bersama Persela Lamongan.

Mahasiswa STKIP Muhammadiyah Enrekang Tolak RUU KPK dan Minta BPJS Dibubarkan

Pengusaha Kreatif Ngopi Gratis di Kompleks Perkantoran Pemkab Luwu

Lomba Mewarnai, Sejumlah Anak Padati Grand Mal Maros

Dari total sembilan laga tandang yang dilakoni.

Tim berjuluk Laskar Pinisi ini belum sekalipun menang atas tuan rumah.

Pelatih Arema FC Milomir Seslija mengatakan, timnya tetap waspada.

Halaman 3 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved