Liga 1 2019
Daftar Pemain Asing yang Didepak Persib Bandung, Sesuai Permintaan Pelatih Robert Alberts?
Daftar Pemain Asing yang Didepak Persib Bandung, Sesuai Permintaan Pelatih Robert Alberts?
Daftar Pemain Asing yang Didepak Persib Bandung,
Sesuai Permintaan Pelatih Robert Alberts?
TRIBUN-TIMUR.COM - Manajemen Persib Bandung akhirnya merilis nama-nama pemain yang dicoret.
Pencoretan nama-nama pemain ini menjelang bursa transfer paruh musim Liga 1 2019.
Ketiga pemain yang dilepas Persib semuanya merupakan Pemain Asing.
Hal ini diumumkan oleh manajemen tim berjulukan Maung Bandung tersebut di Graha Persib pada Kamis (15/8/2019).
Mereka adalah Rene Mihelic, Artur Gevorkyan, dan Bojan Malisic.
Baca: 4 Link Live Streaming TV Online Arema FC vs Persebaya Live Indosiar, Liga 1 2019 Tonton di HP
Baca: BERLANGSUNG LINK LIVE STREAMING TV Online, Indosiar Arema FC vs Persebaya, Tonton di HP
Dalam pengumuman tersebut hadir Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, manajer Umuh Muchtar dan direktur keuangan PT. PBB, Teddy Tjahyono.
Nama Rene Mihelic dan Artur Gevorkyan sebenarnya sudah terprediksi oleh publik karena dalam beberapa terakhir tak dimainkan.
Akan tetapi, Bojan Malisic tidak terduga akan dilepas oleh Persib Bandung.
Persib
Liga 1 2019
Maung Bandung
Artur Gevorkyan
Bojan Malisic
Rene Mihelic
TRIBUN-TIMUR.COM
Pemain Asing
Robert Alberts
Deretan 10 Pemain Termahal Liga 1 2019, Gelandang Bali United di Puncak, Siapa dari PSM Makassar? |
![]() |
---|
Klasemen Akhir & Daftar Pemenang Penghargaan Liga 1 2019: Marko Simic Top Skor, Persib, PSM, Arema? |
![]() |
---|
Klasemen Akhir Liga 1 2019: Persebaya Runner Up, Persib Gagal Capai Target, PSM, Persija & Arema? |
![]() |
---|
SEDANG BERLANGSUNG, 5 Link Live Streaming TV Online Bali United vs Madura United, Pesta Sang Juara |
![]() |
---|
SKOR 1-0, 3 Link Live Streaming TV Online Barito Putera vs Arema FC Live OChannel Tonton di HP |
![]() |
---|