Pensiun Dini Kadiskominfo Barru, Berikut Profil Syamsuddin Muhiddin Caleg Golkar Lolos ke DPRD
Syamsuddin Muhiddin diketahui adalah mantan Kepala Dinas (Kadis) Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Barru.
Penulis: Akbar | Editor: Syamsul Bahri
Siapa Syamsuddin Muhiddin ? Berikut profil lengkapnya
Nama lengkap: Drs H Syamsuddin Muhiddin M,SI
Tempat tanggal lahir: Barru, 6 Oktober 1959
Agama: Islam
Pekerjaan: Pensiunan PNS
Alamat: Jl RA Kartini no 59 Coppo, Kecamatan Barru, Kabupaten Barru
Riwayat pendidikan:
- SD tahun 1970
-SMP tahun 1973
-SLTA: SPMA Negeri Makasssar tahun 1976
- Sarjana S1: Ekonomi Unhas tahun 1983
- Pasca Sarjana: Administrasi pembangunan Unhas tahun 2002
Riwayat pekerjaan:
- Kasubag tata usaha dipenda Barru, 1985 - 1993
- Camat Mallusettasi Barru, 1993 - 1998
- Camat Tanete Rilau Barru, 1998 - 1999
- Asisten tata praja setwilda Barru, 1999 - 2002
- Kepala Dinas Perhubungan Barru, 2002 - 2011
- Asisten administrasi pemerintahan Setda Barru, 2011 - 2012
- Asisten administrasi umum Setda Barru, 2012 - 2013
- Staf ahli bidang pemerintahan hukum dan politik, 2013 - 2017
- Kepala Dinas Kominfo Barru, 2017 - 2018.
Riawayat orgnisasi kepemudaan
- Sekretaris HMI Cabang Makassar, 1980 - 1983
- Wakil Ketua Gappembar, 1981 - 1983
- Wakil Ketua Gema MKGR Barru, 1985 - 1990
- Ketua DPD II KNPI Barru, 1998 - 2001
Riwayat organisasi kemasyarakatan dan politik
- Ketua Bidang pendidikan dan kaderisasi Gokar Barru, 1998 - 2000
- Ketua DPC Soksi Barru, 2018 - sekarang