Tribun Wiki
TRIBUNWIKI: Kerap Disebut Istrinya Mirip Syahrini, Ini Profil dan Perjalanan Karir Jonathan Frizzy
Jonathan Frizzy A Simanjuntak adalah seorang pemain sinetron berkebangsaan Indonesia.
Penulis: Desi Triana Aswan | Editor: Ina Maharani
Kemudian pada 2016 lalu, Dhena kembali melahirkan seorang bayi bernama Zayn Zavier Frizzy.
Setelah lima tahun menikah, Dhena dan Ijonk hidup bahagia tanpa ada gosip apapun.
Ijonk pun masih aktif di dunia entertainment hingga saat ini.
Daftar Karya:
Film
Pocong Setan Jompo (2009)
Penjaga Gunung Bromo (2010)
Pacar Hantu Perawan (2011) sebagai Romy
Diaspora Cinta di Taipei (2014)
Sinetron
Benci Jadi Cinta sebagai Reihan
Ande Ande Lumut
Ciklet - Cinta Kelas Atas
Impian Cinderella (2006)
Penyihir Cinta (2006)
Maha Cinta (2007)
Taaruf
Cintaku (2009) sebagai Divo
Laila (2009) sebagai Daffa
Terdampar (2010) sebagai Reza
Cinta Fitri Season 5 (2010) sebagai Hendri (Erwin)
Arjuna Mencari Cinta (2010) sebagai Arjuna
Layla Majnun (2012)
Brama Kumbara
Manusia Harimau (2014 – 2015) sebagai Galih
Ganteng Ganteng Serigala (2015) sebagai Pandi
7 Manusia Harimau (2014 – 2016) sebagai Ki Banteng
Anak Jalanan (2016) sebagai Ray Moraga
Buaya Putih (2017 – 2018) sebagai Aspar
Cinta Yang Hilang (2018-sekarang) Sebagai Raffi
FTV
Kuasa Ilahi : Pemakan Hak Anak Yatim (2017)
Kuasa Ilahi : Terciduknya Pencuri Ayam Potong (2017)
Data diri:
Nama: Jonathan Frizzy
Nama lahir: Jonathan Frizzy A Simanjuntak
Instagram: @ijonkfrizzy
Lahir: Pematang Siantar, Sumatera Utara, Indonesia, 13 April 1982
Pekerjaan: Aktor, model
Tahun aktif: 2002 - sekarang
Pasangan: Dhena Devanka (k. 2012)
Anak:
Zoe Joanna Frizzy Simanjuntak
Zack Jaden Frizzy Simanjuntak
Zayn Jowden Frizzy Simanjuntak
Orang tua:
Herbert Simanjuntak
Maria Wibowo
