TRIBUNWIKI: Ini 10 Event di Sulawesi Selatan di Bulan April 2019, Cek Selengkanya di Sini!
Kegiatan yang masuk kalender pariwisata ini bakal digelar di Kota Makassar, Sinjai, Luwu Utara, Sidrap, Bantaeng, Bone dan Maros.
Penulis: Nur Fajriani R | Editor: Arif Fuddin Usman
4. 13 April 2019, Makassar Culinary Night 1
Event ini diadakan Dinas Pariwisata Kota Makassar.
Dengan menyuguhkan puluhan kuliner kumpulan UKM Makassar. Dan ratusan pilihan menu dengan penampilan menarik. Kegiatan ini akan digelar di Kota Makassar.
5. 27-28 April 2019, Traditional Food Vaganza
Seperti Makassar Culinary Night 1. Traditional Food Vaganza juga digelar Dinas Pariwisata Kota Makassar.
Kegiatan yang digelar di Kota Makassar ini akan menghadirkan puluhan kuliner tradisional.
6. Festival Anak Desa
Festival Anak Desa akan dimeriahkan di Kabupaten Luwu Utara April 2019 mendatang.
Dengan menggelar beberapa kegiatan seperti perlombaan. Diantaraya tari kreasi, lomba baca puisi, musik akustik dan lomba lainnya.
7. Festival Panen/ Mattojang
Kabupaten Sidrap, Sulawesi Selatan akan menggelar Festival Panen/ Mattojang April 2019 mendatang.
Tradisi ini berupa permainan ayunan raksasa yang tingginya mencapai 15 meter.
Dilansir dari kompas.com permainan ini tak hanya menjadi ajang ritual pemujaan atau persembahan kepada manusia pertama dalam kepercayaan mitologis Bugis, tapi juga bermakna hiburan dan ajang uji nyali dan keberanian ala Suku Bugis.
8. Pesta Adat Onto
Pesta Adat Onto yang akan digelar April 2019 mendatang di Kabupaten Banteng, Sulawesi Selatan.