IKA MAN 2 Gelar Maulid di Sekolah
cara itu dijadwalkan mulai berlangsung pukuk 08.00 wita di lapangab indoor kompleks MAN 2 Makassar, Jl AP Pettarani, Makassar.
Penulis: Ridwan Putra | Editor: Nurul Adha Islamiah
Makassar, Tribun-timur.com, -- Ikatan alumni (IKA) MAN 2 Makassar bersama pengelola MAN 2 Makassar akan menggelar maulid Nabi Muhammad SAW pada Sabtu, 1 November 2018.
Panitia dari IKA MAN 2 Makassar, Basri Pabeta, mengatakan acara itu dijadwalkan mulai berlangsung pukuk 08.00 wita di lapangaN indoor kompleks MAN 2 Makassar, Jl AP Pettarani, Makassar.
"Insya Allah akan di hadiri bapak Kapolda Sulsel dan Kakanwil Kemenag Sulsel. Kami juga mengundang jajaran alumni baik tamatan MAN 2 Makassar maupun alumni MAN 2 Model Makassar," jelasnya, Jumat (30/11/2018).
Baca: Fakta-fakta Jelang Laga Bali United vs Persija Jakarta: Pemecatan Widodo Hingga Dukungan PSM
Baca: Info Terbaru BKN - Daftar 203 Instansi Sudah Siap Rilis Hasil SKD Cek Link Berikut, Semoga Lulus
Baca: Info Terbaru BKN - Daftar 203 Instansi Sudah Siap Rilis Hasil SKD Cek Link Berikut, Semoga Lulus
Acara maulid akan dimeriahkan lomba kreasi Baku Maudu’ per angkatan alumni.
Sementara Ketua IKA MAN 2 Makassar, Syahrial, mengatakan peringatan maulid itu menjadi forum silaturahmi dan reuni sesama alumni serta guru.
"Selain itu menjadi pelipur lara kerinduan kita terhadap almamater tercinta," katanya.
Ryal, sapaan Syahrial, yang juga koordinator komunitas alumni M2M angkatan 97 Saribattang mengaku akan menyiapkan baku maudu khusus untuk diikutkan dalam lomba di acara maulid tersebut.
Lebih dekat dengan Tribun Timur, subscribe channel YouTube kami:
Follow juga akun instagram official kami:
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/pelantikan-ika-man-2-makassar-d_20180603_225731.jpg)