Ini Jadwal Lengkap Pertandingan Piala Dunia 2018 Fase Grup, Ada yang Main Pukul 19.00 Lho!
Sebanyak 32 negara akan terlaga di Piala Dunia 2018 pada 14 Juni hingga 15 Juli 2018 di Rusia.
Editor:
Ilham Arsyam
piala dunia 2018
Grup B
Portugal - Spanyol (16 Juni, Sochi) - 01.00 WIB
Maroko - Iran (15 Juni, St. Petersburg) - 22.00 WIB
Portugal - Maroko (20 Juni, Moskwa Luzhniki) - 19.00 WIB
Iran - Spanyol (21 Juni, Kazan) - 01.00 WIB
Spanyol - Maroko (26 Juni, Kaliningrad) - 01.00 WIB
Iran - Portugal (26 Juni, Saransk) - 01.00 WIB
Grup C
Perancis - Australia (16 Juni, Kazan) - 17.00 WIB
Peru - Denmark (16 Juni, Saransk) - 23.00 WIB
Perancis - Peru (21 Juni, Yekaterinburg) - 22.00 WIB
Denmark - Australia (21 Juni, Samara) - 19.00 WIB
Denmark - Perancis (26 Juni, Moskwa Luzhniki) - 21.00 WIB
Australia - Peru (26 Juni, Sochi) - 21.00 WIB
Grup D
