Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Konsultasi Kesehatan

Berapa Lama Perawatan Gigi Maju?

Namun untuk lama perawatan, sangat tergantung dari keparahan kasus, alat yang digunakan, dan penerapan mekanika perawatan.

Penulis: Hasrul | Editor: Anita Kusuma Wardana
TRIBUN TIMUR/SANOVRA JR
Pengguna kawat gigi, Mimi bercermin saat nongkrong bersama rekannya di Jl Beruang, Makassar, Rabu (11/1). Pengguna kawat gigi atau biasa disebut behel manjadi trend dikalangan anak muda, selain meratakan gigi, behel berfungsi sebagai trend. TRIBUN TIMUR/SANOVRA JR 

Laporan Wartawan Tribun Timur Hasrul

TRIBUN-TIMUR.COM-Pagi Dok .. kalo gigi maju berapa lama ya dok masangnya .. Dan bisa rapi ga dok gigi nya yg maju itu?

+6281343765xxx ...

Jawaban:

Terima kasih atas pertanyaannya. Proses pemasangan kawat gigi ortodontik cekat (behel) membutuhkan waktu lebih kurang 1 jam.

Namun untuk lama perawatan, sangat tergantung dari keparahan kasus, alat yang digunakan, dan penerapan mekanika perawatan.

Kasus gigi maju biasanya membutuhkan waktu perawatan sekitar 1,5 hingga 3 tahun.(*)

Dr drg Eka Erwansyah MKes SpOrt

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved