Google Doodle - Rafflesia Arnoldii atau Padma Raksasa yang Di-Kepres-kan Soeharto Kini Terancam
Ia tumbuh di jaringan tumbuhan merambat (liana) Tetrastigma dan tidak memiliki daun sehingga tidak mampu berfotosintesis.
Editor:
Edi Sumardi
Hewan penyerbuk adalah lalat yang tertarik dengan bau busuk yang dikeluarkan bunga.
Bunga hanya berumur sekitar satu minggu (5-7 hari) dan setelah itu layu dan mati.
Persentase pembuahan sangat kecil, karena bunga jantan dan bunga betina sangat jarang bisa mekar bersamaan dalam satu minggu, itu pun kalau ada lalat yang datang membuahi.
Rafflesia Arnoldii
* Status konservasi: Terancam
Klasifikasi ilmiah
* Kingdom: Plantae,
* Divisi: Magnoliophyta
* Kelas: Magnoliopsida
* Ordo: Rafflesiales
* Famili: Rafflesiaceae
* Genus: Rafflesia
* Spesies: Rafflesia arnoldii,
* Nama binomial: Rafflesia arnoldii.(*)
Halaman 3 dari 3