Live Streaming West Ham vs Chelsea, Susunan Pemain Inti dan Siapa Penguasa London
Bagaimana jadinya jika dua tim sekota saling bentrok. Dan sama-sama butuh tiga angka?
Penulis: Muslimin Emba | Editor: Mansur AM
Artinya 60 persen torehan Lanzini terjadi ketika ia dihadapkan pada pertandingan rival sekota.
Lebih jauh lagi, pemain asal Argentina itu mencetak dua gol dari dua pertemuan terakhirnya dengan Chelsea.
Lini belakang Chelsea wajib waspada dengan pemain bernomor punggung 10 tersebut.
Musim ini memang tak begitu berjalan baik bagi West Ham dan Lanzini.
Lanzini hanya mencetak satu gol dan satu assist dari 10 laga yang ia jalani.
Sedangkan West Ham sekarang berada pada peringkat ke-19 dan terancam degradasi.
Meski begitu, Chelsea tak boleh memandang remeh tim yang sedang etrluka tersebut jika tak ingin terpeleset.
PEMAIN INTI
WEST HAM UNITED (4-4-1-1): 13-Adrian (K); 5-Zabaleta, 41-Rice, 21-Ogbonna, 3-Cresswell (B); 31-E. Fernandes, 8-Kouyate, 14-Obiang, 26-Masuaku (G); 10-Lanzini (GS); 30-Antonio (P).
CHELSEA (3-5-1-1): 13-Courtois (K); 24-Cahill, 27-Christensen, 28-Azpilicueta (B); 15-Moses, 14-Bakayoko, 7-Kante, 4-Fabregas, 3-M. Alonso (G); 10-Hazard (GS); 9-Morata (P).
PREDIKSI BOLA 45-55
Dilansir tribun-timur.com, berikut tautan untuk menyaksikan live streaming West Ham vs Chelsea. Kick off 19.30 WIB: