Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

VIDEO: Ini Tahapan Seleksi Panwascam di Toraja Utara

Pendaftaran dan penyetoran berkas Panwascam di Kantor Lurah Laang Tanduk, Kecamatan Rantepao, Toraja Utara.

Penulis: Yultin Rante | Editor: Mahyuddin

Laporan Wartawan TribunToraja.com, Yultin Rante

TRIBUBTORAJA.COM, RANTEPAO - Penerimaan Pengawas Pemilihan Umum Kecamatan (Panwascam) saat ini telah dibuka oleh Panwas Kabupaten Toraja Utara, Sulawesi Selatan.

Pendaftaran dan penyetoran berkas Panwascam di Kantor Lurah Laang Tanduk, Kecamatan Rantepao, Toraja Utara.

"Syaratnya semua seragam di 24 Kabupaten dan Kota se Sulsel, karena ini dari Bawaslu RI," ujar Ketua Panwaslu Toraja Utara, Andarias Duma, kepada TribunToraja.com, Rabu (13/9/2017) sore.

Baca: Pesan Tiket Bus Makassar-Toraja Kini Bisa Lewat Aplikasi, Begini Caranya

Di Toraja Utara terdapat 21 kecamatan, tiap kecamatan akan diisi tiga Panwascam, dengan total 63 Panwascam.

Berikut videonya!(*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved