Liga Inggris
Nonton Liga Inggris Akhir Pekan? Ini Jadwal Lengkapnya!
Dua klub papan atas, Liverpool dan juara liga musim 2017 lalu, Chelsea akan bertanding malam ini.
Penulis: Insan Ikhlas Djalil | Editor: Insan Ikhlas Djalil
TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR - Setelah pertandingan pertama antara Arsenal lawan Leicester City, Sabtu (12/8/2017) dini hari Wita, Liga Inggris 2017-2018 berlanjut akhir pekan ini, Sabtu malam dan Minggu (13/8).
Pada laga perdana, Arsenal menang 4-3 lawan Leicester City setelah mendominasi penguasaan bola.
Dua klub papan atas, Liverpool dan juara liga musim 2017 lalu, Chelsea akan bertanding malam ini.
Berikut jadwal lengkapnya:
Sabtu, 12 Agustus 2017
19:30 (Wita) Watford vs Liverpool
22:00 Chelsea vs Burnley
22:00 Crystal Palace vs Huddersfield Town
22:00 Everton vs Stoke City
22:00 Southampton vs Swansea City
22:00 West Bromwich Albion vs AFC Bournemouth
Minggu, 13 Agustus 2017
00:30 (Wita) Brighton & Hove Albion Vs Manchester City
20:30 Newcastle United Vs Tottenham Hotspur
23:00 Manchester United Vs West Ham United
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/liga-inggris_20170812_044215.jpg)