Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Tamu Tribun Timur

VIDEO: Ini Dia Program Ramadan Hotel Melia Makassar

Melia Hotel juga memberi cashback hingga Rp 30 ribu bagi pelanggan yang berbuka pada awal minggu 1 dan 2

Penulis: Muhammad Fadhly Ali | Editor: Suryana Anas

Laporan Wartawan Tribun Timur, Muhammad Fadhly Ali

TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR -- Menyambut Ramadan, Hotel bintang 4 yang terletak di Jl Andi Mappanyukki No. 17 Makassar, Hotel Melia punya strategi jitu untuk menarik masyarakat menghabiskan waktu berbuka puasa.

"Selama Ramadan, Melia bakal buka empat tempat makanan dengan segmen yang berbeda," kata Director of Sales & Marketing Melia Hotel Makassar, Yayan Suryana saat bertandang ke redaksi Tribun Timur, Rabu (10/5/2017).

Baca: Besok, Ada Donor Darah di Hotel Melia Makassar

Director of Sales & Marketing Melia Hotel Makassar, Yayan Suryana saat bertandang ke redaksi Tribun Timur, Rabu (10/5/2017). Menyambut Ramadan, Hotel bintang 4 yang terletak di Jl Andi Mappanyukki No. 17 Makassar, Hotel Melia punya strategi jitu untuk menarik masyarakat menghabiskan waktu berbuka puasa.
Director of Sales & Marketing Melia Hotel Makassar, Yayan Suryana saat bertandang ke redaksi Tribun Timur, Rabu (10/5/2017). Menyambut Ramadan, Hotel bintang 4 yang terletak di Jl Andi Mappanyukki No. 17 Makassar, Hotel Melia punya strategi jitu untuk menarik masyarakat menghabiskan waktu berbuka puasa. (TRIBUN TIMUR/MUHAMMAD ABDIWAN)
Director of Sales & Marketing Melia Hotel Makassar, Yayan Suryana saat bertandang ke redaksi Tribun Timur, Rabu (10/5/2017).
Director of Sales & Marketing Melia Hotel Makassar, Yayan Suryana saat bertandang ke redaksi Tribun Timur, Rabu (10/5/2017). (TRIBUN TIMUR/MUHAMMAD FADHLY ALI)

Baca: Hotel Melia Beri Diskon Spesial Bagi Tamu Perempuan

Untuk di lantai 6 fokus ke segmen keluarga, langai 7 lebih ke meeting corporate, lantai 20 tempatnya anak muda millennial, dan lantai 21 umum.

"Lain segmen lain menu. Namun tidak kalah penting dalam sebuah acara buka puasa, ada kultum menjelang buka. Kami siapkan ustaz lengkap dengan live musik," ujar Yayan sapaanya.

Tidah hanya itu, Melia Hotel juga memberi cashback hingga Rp 30 ribu bagi pelanggan yang berbuka pada awal minggu 1 dan 2.

"Kita bukan jual 5 gratis 1, tetapi cashback untuk kunjungan selnjutnya," tambah Marcom Melia Hotel Makassar, Viki Wahyudi. (*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved