Jadwal Siaran Langsung Sepak Bola
Mau Nonton Liga Champions? Ini Jadwalnya
Hasil imbang atau toreransi kekalahan 0-1 memastikan pasukan Zinedine Zidane lolos ke babak empat besar.
TRIBUN-TIMUR.COM -Liga Champions tengah pekan ini menghadirkan pertandingan leg kedua babak perempat final. Real Madrid di ambang pintu menuju semifinal sekaligus menjaga asa mempertahankan gelar setelah menang 2-1 atas Bayern Muenchen pada leg pertama.
Kini, Real Madrid akan menjamu raksasa Bundesliga tersebut di Santiago Bernabeu, Selasa (18/4/2017).
Baca: Dua Gol Ronaldo Bawa Real Madrid Tundukkan Muenchen 2-1
Hasil imbang atau toreransi kekalahan 0-1 memastikan pasukan Zinedine Zidane lolos ke babak empat besar.
Pertandingan lain juga tak kalah serunya.
Baca: Penalti Griezmann Menangkan Atletico Madrid atas Leicester City
Rival sekota Madrid, Atletico Madrid, menyambangi markas Leicester City dengan modal kemenangan 1-0 pada leg pertama.
Baca: Neymar Kartu Merah, Barcelona Menyerah 2-0 di Markas Malaga
Selasa, 18 April 2017
Liga 1
Persipura Jayapura vs Persegres Gresik United, TV One pukul 14.20 WIB
Piala AFC
Home United vs Yadanarbon, Fox Sports 1 pukul 18.30 WIB
Bengaluru FC vs Dhaka Abahani, Fox Sports 2 pukul 20.30 WIB
Ligue 1
Metz vs Paris Saint-Germain, BeIn Sport 3 pukul 23.30 WIB
Rabu, 19 April 2017
Liga Champions
Real Madrid vs Bayern Muenchen, Fox Sports 1 / SCTV pukul 01.45 WIB
Leicester City vs Atletico Madrid, Fox Sports 2 pukul 01.45 WIB
Piala AFC
Boeung Ket Angkor vs Johor Darul Ta'zim, Fox Sports 1 pukul 17.30 WIB
FELDA United vs Tampines Rovers, Fox Sports 2 pukul 19.45 WIB
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/rlkf_20170418_111004.jpg)