Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

140 Pelajar SMKN 2 Soppeng Ikut Prakerin di Makassar

Ketua panitia pelaksana Samsuriadi, Sabtu (7/1/2016) mengatakan, para peserta prakerin, adalah pelajar yang masih duduk dikelas dua.

Penulis: Sudirman | Editor: Ina Maharani
HANDOVER
pelajar Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) 2 Soppeng jelang mengikuti Praktek Kerja Industri (Prakerin) di Makassar. 

Laporan Wartawan Tribun Timur, Sudirman

TRIBUN-TIMUR.COM, SOPPENG - Sebanyak 140 pelajar SMKN 2 Soppeng, mengikuti Praktek Kerja Industri (Prakerin) di Makassar.

Ketua panitia pelaksana Samsuriadi, Sabtu (7/1/2016) mengatakan, para peserta prakerin, adalah pelajar yang masih duduk dikelas dua.

Para peserta prakerin terdiri dari berbagai jurusan yaitu jurusan multimedia, teknik kendaraan ringan, dan teknik elektronika industri.

Mereka akan mengikuti prakerin di Makassar selama empat bulan, yaitu mulai 7 Januari-7 Mei 2017.

Para pelajar akan magang dibeberapa tempat perusahaan seperti perusahaan media, dan PT Kalla Travo di Makassar.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved