Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Ada Pertunjukan Sirkus Questo di Trans Studio

Saat ini manajemen Trans Studio Theme Park Makassar menyediakn pertunjukan spesial Internasional Circus bertajuk Questo.

Penulis: Nurul Adha Islamiah | Editor: Ina Maharani
Ada Pertunjukan Sirkus Questo di Trans Studio - tampil-menghibur-ribuan-pengunjung_20161224_214733.jpg
TRIBUN TIMUR/MUHAMMAD ABDIWAN
Para performer tampil menghibur ribuan pengunjung dalam acara Internasional Circus bertajuk Questo.di Trans Studi Theme Park Makassar, Sabtu (24/12/2016).
Ada Pertunjukan Sirkus Questo di Trans Studio - internasional-circus-bertajuk-questo-a_20161224_215148.jpg
TRIBUN TIMUR/MUHAMMAD ABDIWAN
Para performer tampil menghibur ribuan pengunjung dalam acara Internasional Circus bertajuk Questo di Trans Studi Theme Park Makassar, Sabtu (24/12/2016).
Ada Pertunjukan Sirkus Questo di Trans Studio - o-di-trans-studio-themea_20161224_215300.jpg
TRIBUN TIMUR/MUHAMMAD ABDIWAN
Para performer tampil menghibur ribuan pengunjung dalam acara Internasional Circus bertajuk Questo di Trans Studio Theme Park Makassar, Sabtu (24/12/2016).
Ada Pertunjukan Sirkus Questo di Trans Studio - tampil-menghibur-ribuan-pengunjun_20161224_215456.jpg
TRIBUN TIMUR/MUHAMMAD ABDIWAN
Para performer tampil menghibur ribuan pengunjung dalam acara Internasional Circus bertajuk Questo di Trans Studio Theme Park Makassar, Sabtu (24/12/2016).
Ada Pertunjukan Sirkus Questo di Trans Studio - tampil-menghibur-ribuan-pengunjung_20161224_215924.jpg
TRIBUN TIMUR/MUHAMMAD ABDIWAN
Para performer tampil menghibur ribuan pengunjung dalam acara Internasional Circus bertajuk Questo di Trans Studio Theme Park Makassar, Sabtu (24/12/2016).

Laporan Wartawan Tribun Timur Nurul Adha Islamiah

TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR - Ingin menikmati akhir pekan bersama keluarga? Datang saja ke Trans Studio Theme Park Makassar.

Saat ini manajemen Trans Studio Theme Park Makassar menyediakn pertunjukan spesial Internasional Circus bertajuk Questo.

Para performer dari Eropa ini menghibur pengunjung Trans Studio Theme Park Makassar mulai 24 Desember-8 Januari 2017 nanti.

"Sirkus ini dikemas dalam sebuah misi pencarian zaman steampunk yang berkolaborasi dengan performer TSTP. Ini menjadi pilihan hiburan bagi warga Makassar akhir pekan sekaligus akhir tahun," tutur Public Relation Trans Studio Theme Park Makassar Sofie.

Bagi Anda yang berminat bisa membeli tiketnya di loket seharga Rp 250 ribu per orang.

Pertunjukan sirkus dapat disaksikan mulai pukul 16.00 wita. (*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved