Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Penerimaan Siswa Baru 2016

Api Unggun Jadi Tanda Berkahirnya Bela Negara di Markas TNI Yon Armed

Olehnya materi tentang kedisiplinan telah diedukasikan selama seharian di Markas Yon Armed di Jl Mappaouddang, Makassar.

Penulis: Saldy Irawan | Editor: Ina Maharani
TRIBUN TIMUR/SALDY
Komandan Yon Armed Letkol Arm K Adi Hamsyah, Minggu (24/7/2016). 

Laporan wartawan Tribun Timur, Saldy

TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR - Pelatihan bela negara yang dilaksanakan serentak di sejumlah Markas TNI di Makassar akan ditutup dengan api unggung.

"Penutupan pelatihan bela negara ini, diadakan malam inagurasi dirangkaikan pembakaran api unggun," ujar Komandan Yon Armed Letkol Arm K Adi Hamsyah, Minggu (24/7/2016).

Letkol Adi menyebutkan pelatihan bela negara ini adalah permintaan dari jajaran Pemkot Makassar, untuk membentuk karakter disiplin para pelajar di Makassar.

Olehnya materi tentang kedisiplinan telah diedukasikan selama seharian di Markas Yon Armed di Jl Mappaouddang, Makassar.

Besar harapan Adi, kedepan para murid-murid ini bisa memberikan abdinya kepada negara.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved