Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

TRAFFIC UPDATE

Arus Lalin Seputar Istana Balla Lompoa Macet

Tepatnya di Jl Andi Mallombasang (belakang Balla Lompoa) dari dua arah dan Jl Wahid Hasyim (depan Balla Lompoa).

Penulis: Waode Nurmin | Editor: Ina Maharani
TRIBUN TIMUR/WA ODE NURMIN
Arus lalu lintas diseputaran Istana Balla Lompoa Gowa, terpantau macet, sore ini pukul 16.00 wita, Rabu (17/2/2016). 

Laporan Wartawan Tribun Timur Wa Ode Nurmin

TRIBUN-TIMUR.COM, SUNGGUMINASA- Arus lalu lintas di seputaran Istana Balla Lompoa Gowa, terpantau macet, sore ini pukul 16.00 wita, Rabu (17/2/2016).

Tepatnya di Jl Andi Mallombasang (belakang Balla Lompoa) dari dua arah dan Jl Wahid Hasyim (depan Balla Lompoa).

Kepadatan disebabkan sejumlah kendaraan pribadi yang terparkir dibadan jalan tersebut. Sehingga mempersempit ruang aktivitas roda dua maupun empat yang melintas dari dan ke Makassar.

Sementara itu suasana didalam kawasan Istana Balla Lompoa, masih dipadati warga dan tamu undangan acara penyambutan dan pengukuhan adat Bupati dan Wakil Bupati Gowa, Adnan Purichta IYL-Abdul Rauf Malagani.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved