Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Imlek 2566

Wali Kota Makassar: Semoga Tahun Baru Bawa Berkah

Danny Pomanto bersilaturahmi dengan Ketua PITI, Anton Medan di kediaman Owner Bank Hasamitra, Jl Agus Salim,

Penulis: Muh. Hasim Arfah | Editor: Suryana Anas
zoom-inlihat foto Wali Kota Makassar: Semoga Tahun Baru Bawa Berkah
TRIBUN TIMUR/MUH ARFAH HASIM
Wali Kota Makassar, Danny Pomanto (kanan) bertemu dengan Anton Medan (tengah) di kediaman Yongris Lao, Jl Agus Salim, Makassar, Kamis (19/2/2015).

Laporan Wartawan Tribun Timur, Muh Hasim Arfah

TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR- Wali Kota Makassar, Danny Pomanto bersilaturahmi dengan Ketua PITI, Anton Medan di kediaman Owner Bank Hasamitra, Jl Agus Salim, Kamis (19/2/2015).

"Selamat Pak, Gong Xi Fat Cai, semoga tahun baru ini kita bisa mendapat berkah dan rezeki yang banyak," kata Danny sambil menyalami Anton Medan.

Danny melakukan road show bertemu dengan tokoh Tionghoa di berbagai daerah di Makassar. (*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved