Layanan Publik Mamuju Dapat Rapor Kuning dari Ombudsman
Mamuju mendapat predikat rapor kunig dalam hal pelayanan publik dari ombudsman RI Perwakilan Sulawesi Barat Tahun 2018.
Penulis: Nurhadi | Editor: Suryana Anas
Laporan Wartawan TribunSulbar.com, Nurhadi
TRIBUNSULBAR.COM, MAMUJU - Mamuju mendapat predikat rapor kunig dalam hal pelayanan publik dari ombudsman RI Perwakilan Sulawesi Barat Tahun 2018.
Predikat tersebut mengalami peningkatan. Dimana, tahun 2017 Pemkab Mamuju masih mendapat predikat rapor merah dalam hal pelayana publik dari Ombudsman.
"Secara umum kita mendapat rapor kuning. Tapi kita mendapat penghargaan pelayanan terbaik untuk Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPM-PTSP),"kata Sekda Mamuju, H. Suaib kepada TribunSulbar.com, usai menghadiri pemberian penghargaan hasil kinerja tahun 2018 di kantor Gubernur, Jl Abdul Malik Pattana Endeng, Mamuju, Selasa (29/1/2019).
Suaib mengatakan, ke depan pihaknya membangun berkomitmen untuk memacu peningkatan pelayanan publik di Mamuju.
"Setelah ini, saya akan turun langsung melihat semua yang dilaksanakan oleh OPD. Apakah yang dilaksanakan sesuai dengan SOP yang ada,"ujarnya.
Mantan Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Mamuju itu menuturkan, pihaknya akan segera membuat terobosan untuk memperdepat penikatan kualitas layanan.
"Kita sudah akan mulai memanfaatkan layanan sistem online. Beberapa sudah menghadap kepada saya membawa program yang berbasis online,"tuturnya.
Baca: Pemkab Bantaeng Suplai 89 Unit Paket Masak ke Jeneponto
Baca: 10 Mesin Pompa Air Wapres JK Tiba dan Siap Pakai di Jeneponto
Baca: Pascabanjir, Warga Tanralili Maros Butuh Perlengkapan Sekolah dan Air Bersih
Baca: 5 Update Bursa Transfer: Persib Tak Henti Buat Kejutan, Bagaimana Persija, PSM, BU & Barito Putra
Berikut video lengkapnya:
Baca: Hujan Deras Disertai Angin Kencang Landa Kabupaten Gowa
Baca: Pagi ini Jeneponto Diguyur Hujan Disertai Angin Kencang
Baca: Patroli Malam, Polres Tana Toraja Amankan Motor Curian
Baca: PMII Bulukumba Salurkan Bantuan Hasil Galang Dana ke Korban Bencana Jeneponto
Baca: Warga Ingin Jalan Penghubung Sidobinangun-Sidomakmur Luwu Utara Diperbaiki
Baca: Bersihkan Sampah di Sungai, Relawan Maros Hanya Gunakan Alat Ini
Subscribe untuk Lebih dekat dengan tribun-timur.com di Youtube:
Jangan lupa follow akun instagram tribun-timur.com
Baca: Lowongan Kerja BUMN - BRI Lagi Cari Karyawan, Pendaftaran Hanya Lewat Online, Cek Info Resmi di Sini
Baca: Karang Taruna Benteng Selatan Melalui Dinsos Selayar Bagi Sembako Untuk Korban Banjir
Baca: Foto Ini Bukti Jika Hotman Paris Dekat dengan Konglomerat Pendiri Sinar Mas Group, Ada Foto Keluarga