Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

PSM Makassar

2 Pekan Lagi Lawan PSBS Biak Tapi Pelatih PSM Makassar Sudah Pelajari Kekuatan Lawan

PSM Makassar menjamu PSBS Biak pekan 13 Super League di Stadion BJ Habibie, Parepare, Minggu (23/11/2025).

Penulis: Kaswadi Anwar | Editor: Alfian
Official PSM Makassar
SUPER LEAGUE - Pelatih PSM Makassar Tomas Trucha (kiri) dan pemain PSM Makassar Akbar Tanjung (kanan) saat konferensi pers usai melawan Dewa United pada pekan 12 Super League 2025/2026 di Banten International Stadium, Serang, Banten, Minggu (9/11/2025). Tomas Trucha mulai pelajari kekuatan PSBS Biak. 

Namun, Imran mengingatkan jangan cepat puas. Mereka harus terus berbenah karena kompetisi masih panjang.

Apalagi, PSBS Biak akan dihadapi di laga selanjutnya. Tim besutan Divaldo Alves itu punya counter attack cepat.

Hal ini didukung dengan pemain cepat di sektor lini depannya.

“Waspadai Biak yang punya counter attack,” ucapnya.

Klasemen Super League

 
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
35
Borneo FC
9
9
0
0
21
4
17
27
2
35
Persija Jakarta
11
7
2
2
22
11
11
23
3
35
Malut United
10
6
2
2
19
12
7
20
4
35
Persib
9
6
1
2
14
6
8
19
5
35
PSIM
11
5
4
2
15
13
2
19
6
35
Bhayangkara FC
11
5
3
3
11
7
4
18
7
35
Persita
11
5
3
3
15
12
3
18
8
35
Persebaya
10
4
3
3
12
10
2
15
9
35
Arema FC
11
4
3
4
17
16
1
15
10
35
Bali United
11
3
4
4
15
18
-3
13
11
35
PSM Makasar
10
2
6
2
10
9
1
12
12
35
Persik
11
3
3
5
12
15
-3
12
13
35
Madura United
10
2
4
4
8
11
-3
10
14
35
Dewa United
11
3
1
7
11
21
-10
10
15
35
PSBS Biak
11
2
3
6
10
20
-10
9
16
35
Persijap
10
2
2
6
9
16
-7
8
17
35
Persis
11
1
3
7
11
22
-11
6
18
35
Semen Padang
10
1
1
8
6
15
-9
4
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

 

 

Sumber: Tribun Timur
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved