PSM Makassar
Daftar Calon Pengganti Bojan Hodak di Persib Bandung, Eks Pelatih PSM Makassar Masuk Radar
Bernardo Tavares berpeluang menggantikan Bojan Hodak melatih Persib Bandung sisa musim 2025 / 2026.
Meski hanya berjalan singkat bersama Persija Jakarta, Sergio Farias tentu saja sudah sedikit banyak tahu tentang karakteristik sepak bola Indonesia.
Pengalamannya melatih klub besar di Asia seperti Pohang Steelers, Al Ahli, Al-Wasl, dan Suphanburi FC dan Al-Hilal bisa jadi bahan pertimbangan lain bagi Persib Bandung untuk memboyong Sergio Farias.
Selain itu, Sergio Farias juga diketahui pernah melatih Timnas U17 Brasil pada 2001 sampai 2002 lalu.
Terkini, Sergio Farias nganggur seusai didepak oleh klub Liga Utama Kuwait bersama Kazma SC.
Sehingga Persib Bandung berpotensi besar bisa mendatangkannya dengan skema bebas transfer.
6. Park Hang-seo (Korea Selatan)
Nama pelatih asal Korea Selatan, Park Hang-seo, jadi target yang bisa dipertimbangkan Persib Bandung.
Namanya pernah dikaitkan dengan Persib Bandung beberapa waktu lalu sebagai ganti Robert Alberts.
Tapi sayang, saat itu, Park Hang-seo memilih untuk tak bernegosiasi dengan Persib Bandung.
Hingga kini, sosoknya masih nganggur belum kembali melatih setelah dilepas oleh Timnas Vietnam.
Namun, ada dua jabatan di luar pelatih yang kini diemban oleh Park Hang-seo.
Kedua jabatan yang dimaksud yakni konsultan Bac Ninh hingga 31 Januari 2029.
Dan duduki kursi Wakil Presiden Korea Selatan sejak per 9 April 2025.
Artikel ini telah tayang di TribunWow.com dengan judul Deretan 6 Nama Kondang Ganti Bojan Hodak jika Out dari Persib Bandung? 2 Target Lama, 2 Eks Persija
| Madura United Mundur, Tiga Klub Super League Bersaing Datangkan eks PSM Makassar Jadi Pelatih Kepala |
|
|---|
| Jeda FIFA Matchday, PSM Makassar Libur Latihan 2 Hari |
|
|---|
| Tomas Trucha Ubah Gaya PSM Makassar, Pengamat: Terorganisir dengan Baik |
|
|---|
| Hilman Syah, Kuda Terbang Penyelamat PSM Makassar di Pekan 12 BRI Super League |
|
|---|
| Eks Pelatih PSM Makassar Bisa Jadi Lawan Musim Ini, Persebaya Incar Tavares Gantikan Edu Perez |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/2025-11-11-Bojan-Hodak-pelatih-Persib-Bandung.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.