Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Komandoi LPMD Sulsel, Era Digitalisasi KAHMI Sulsel di Tangan Asri Tadda

Asri Tadda menegaskan bahwa LPMD bukan sekadar unit tambahan, melainkan bagian penting dari langkah strategis KAHMI

Editor: Saldy Irawan
ISTIMEWA
KAHMI SULSEL - Majelis Wilayah Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (MW KAHMI) Sulawesi Selatan resmi melantik pengurus Lembaga Penerbitan dan Media Digital (LPMD) dalam sebuah acara yang berlangsung di Ballroom Hotel Max One, Makassar. Presidium KAHMI Sulsel Nimatulla melantik Asri Tadda sebagai Direktur LPMD 

SMP: SMP Negeri Angkona II (kini SMPN 3 Luwu Timur)

SMA: SMUN 1 Makassar (1999)

S1: Kedokteran, Universitas Hasanuddin
S2: Magister Hukum Kesehatan, Fakultas Hukum Unhas
S3: Kesehatan Masyarakat, FKM Unhas

Sertifikasi: CPSMM dari BNSP
 
Aktivis & Organisasi
Ketua BEM FK Unhas (2001–2002)
Pengurus HMI Komisariat & Cabang Makassar Timur
Ketua LKMI HMI Makassar Timur (2004–2005)
Pengurus PB IPMIL Raya & PP IPMA-Lutim
Pengurus KAHMI Makassar & Sulsel, MASIKA ICMI, OBKESINDO
Sekretaris BPW KKLR Sulsel & Wakil Ketua KKLT
Pengurus IKA SMPN 3 Malili & IKA Unhas
 
Dunia Usaha & Sosial
Juara II Nasional WMM 2008 (Kategori Mahasiswa)

Pendiri:

AstaMedia Group (Digital Marketing) – 2009
Madising Foundation (Advokasi Kesehatan)
Makassar Halal Movement (2017)
The Sawerigading Institute (Pengembangan SDM Tana Luwu)
Penulis Buku: Indonesia Masih Sakit (2019)
 
Kiprah Politik & Relawan
Relawan Anies Baswedan sejak Mei 2021

Sekjen DPP Mileanies & Ketua DPW Mileanies Sulsel
Waketum Konfederasi Nasional Relawan Anies (KoReAn)
Koordinator GR Sulsel dalam Timnas AMIN
Jubir TPD AMIN Sulsel
Ketua DPW Gerakan Rakyat Sulsel (2025).(*)

Sumber: Tribun Timur
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved