Honda EM1 e, Tampil Perdana di MotoGP Mandalika, Dukung Mobilisasi di Ajang Balap
Sebanyak 10 unit Honda EM1 e: diserahkan kepada Mandalika Grand Prix Association (MGPA) untuk mendukung mobilisasi selama acara berlangsung.
TRIBUN-TIMUR.COM - PT Astra Honda Motor (AHM) menghadirkan inovasi terbaru dengan mendukung MotoGP Mandalika melalui sepeda motor listrik Honda EM1 e:. Untuk pertama kalinya, sepeda motor listrik digunakan secara resmi dalam ajang balap dunia.
Sebanyak 10 unit Honda EM1 e: diserahkan kepada Mandalika Grand Prix Association (MGPA) untuk mendukung mobilisasi selama acara berlangsung.
Ditenagai oleh baterai MPP e: yang dapat dilepas dan diisi ulang dalam waktu singkat, Honda EM1 e: menawarkan performa andal untuk operasional di sirkuit.
Teknologi motor listrik ini memberikan pengalaman berkendara yang nyaman dan efisien, menjadikannya kendaraan ideal untuk ajang sebesar MotoGP.
Kresna Murti Dewanto, Marketing Manager Astra Motor Sulawesi Selatan, menambahkan bahwa Honda EM1 e: merupakan bagian dari dukungan nyata Honda terhadap acara balap internasional di Indonesia.
"Kami berharap dengan kehadiran motor listrik ini, ajang MotoGP bisa terselenggara dengan sukses," tuturnya.
Ribuan Penonton Ramaikan Opening Honda DBL 2025 South Sulawesi Series di GOR Unhas |
![]() |
---|
7 Tips Modifikasi Sepeda Motor, Keren Tapi Tetap Aman |
![]() |
---|
Daftar Harga Motor Listrik Honda September 2025, Ada yang Diskon Rp16 Juta |
![]() |
---|
Diskon Motor Listrik Honda September 2025 Tembus Rp16 Juta |
![]() |
---|
Jadwal Honda Dream Cup 2025 di Sidrap Sulsel: HDC Tour hingga Race Day |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.