PSM Makassar
Tiga Klub Liga 1 Lengkapi Kuota Pemain Asing, PSM Makassar Transfer Jor-joran Rp21 M
PSM Makassar, PSIS Semarang, dan Persebaya telah melengkapi kuota pemain asingnya bursa transfer Liga 1.
Latyr Fall (Gelandang bertahan/Senegal)
Nermin Haljeta (Striker/Slovenia)
Tito Okello (Striker/Okello)
Persebaya:
Bruno Moreira (Winger/Brasil)
Flavio Silva (Striker/Portugal)
Gilson Costa (Gelandang/Portugal)
Francisco Rivera (Gelandang/Meksiko)
Mohammed Rashid (Gelandang/Palestina)
Slavko Damjanovic (Bek/Montonegro)
Transfer Jor-joran PSM Makassar
Dari lima pemain asing baru yang didatangkan PSM Makassar sejauh ini total market valuenya sebesar Rp20,8 miliar.
Dua pemain yakni Nermin Haljeta dan Daisuke Sakai menjadi pemain asing baru PSM Makassar dengan market value tertinggi.
Baik Nermin Haljeta dan Daisuke Sakai sama-sama memiliki market value Rp5,21 miliar.
Diketahui Nermin Haljeta merupakan striker berkebangsaan Slovenia ini masih berusia 27 tahun.
| Tomas Trucha Ubah Gaya PSM Makassar, Pengamat: Terorganisir dengan Baik |
|
|---|
| Hilman Syah, Kuda Terbang Penyelamat PSM Makassar di Pekan 12 BRI Super League |
|
|---|
| Eks Pelatih PSM Makassar Bisa Jadi Lawan Musim Ini, Persebaya Incar Tavares Gantikan Edu Perez |
|
|---|
| Prediksi Dewa United vs PSM Makassar: Duel Sengit Yuran Fernandes dan Alex Martins |
|
|---|
| 3 Pemain PSM Makassar Dipanggil Bela Timnas Indonesia di Sea Games 2025, Persib dan Persija 2 Orang |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/makassar/foto/bank/originals/PSM-Makassar-63.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.