Proliga
Bintang Proliga, Segini Gaji Diterima Yolla Yuliana dan Aulia Jika Susul Megawati Main di Korsel
Jika Yolla Yuliana dan Aulia Suci Nurfadila lolos, maka mereka akan mendapatkan gaji berbeda dengan Megawati Hangestri.
Terlepas dari itu, harapannya ketiga pevoli putri Indonesia ini bisa lolos seleksi dan dipilih oleh tim Liga Voli Putri Korea untuk 2024/2025.
Kecuali Megawati, di mana setelah Proliga 2024 rampung, sejumlah tim luar dikabarkan tertaik untuk menggunakan jasanya.
Baca juga: Cek Fakta: Pemain Jakarta BIN Megawati Hangestri Tinggalkan Proliga Demi Gabung Liga Voli Jepang
Liga Voli Jepang dan SultanLigi (Turki) beberapa waktu dikaitkan dengan opposite berjuluk Megatron ini.
Daftar 36 Pevoli Putri untuk Try-out Asia Quarter Liga Voli Korea 2024/2025
1. Anilise Fitzi - MB - New Zealand
2. Yolla Yuliana - MB - Indonesia
3. Mylene Paat - Opposite (MB) - Filipina
4. Aulia Suci Nurfadila - OH - Indonesia
5. Xintong Chen = Setter (OP) - China
6. Yuneska Robles Batista - OH (OP) - Kazakhstan
7. Ruilei Huang - MB - China
8. Y Zhang - MB - China
9. Tingwu Guo - OP (OH) - China
11. Maedeh Bohrani Esfahani - OH (OP) - Iran
12. Kuttika Kaewpin - OP (OH) - Thailand
Proliga
Korea
Jakarta Elektrik PLN
Gresik Petrokimia
Yolla Yuliana
Aulia Suci Nurfadilah
Megawati Hangestri
Profil Farhan Halim dan Junaida Santi, Dua Pemain Terbaik atau MVP Proliga 2025 |
![]() |
---|
Jadwal Final Proliga: Megawati Cs Berebut Posisi 3, Pertamina Enduro vs Popsivo Polwan Calon Juara |
![]() |
---|
Megawati Hangestri Kurang Gereget di Proliga, Kalah Poin dari Hanna Davyskiba dan Julia Maria |
![]() |
---|
Jakarta Pertamina Enduro Juara Putaran Pertama Final Four Proliga, Megawati Hangestri Cs Posisi Dua |
![]() |
---|
Tanpa Megawati Hangestri, Gresik Petrokimia Tumbangkan Jakarta Electrik PLN Final Four Proliga |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.