Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

PSM Makassar

Bentrok Malam Ini, Lima Pemain Persib Harus Diwaspadai PSM Makassar

Laga PSM Makassar melawan Persib Bandung pada lanjutan Liga 1 2021 diprediksi berlangsung seru.

Penulis: Kaswadi Anwar | Editor: Suryana Anas
Tribun Jabar
Skuad Persib Bandung 

Geoffrey Castillon sempat mengalami sakit, sehingga absen beberapa pertandingan.

Begitu pun dengan Ezra sempat menderita cedera bahu.

Kini kondisi keduanya dikabarkan telah siap diturunkan.

Jika dipercayakan, keduanya bakal menunjukkan kemampuan terbaiknya demi membayar kepercayaan pelatih.

PSM pun tidak boleh melupakan Marc Klok. 

Pemain naturalisasi Belanda-Indonesia ini tentu sudah tahu permainan Laskar Pinisi.

Klok pernah membela PSM selam dua tahun. 

Sebelum akhirnya hengkang ke Persija. Lalu berlabuh ke Persib.

Pemain 28 tahun ini menjadi lini sentral Persib di lima pertandingan.

Ia telah melesatkan 5 tendangan. Satu diantaranya on target dan berbuah gol.

Menarik dinantikan hasil pertandingan antara PSM Makassar melawan Persib Bandung.

Berikut prediksi susunan pemain PSM vs Persib.

PSM Makassar

51 Syaiful

15 Hasim Kipuw

Halaman 3 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved