Tribun Makassar
VIDEO: Nurdin Abdullah Bangun 50 Huntap Korban Gempa Sulbar
Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri), Komjen Listyo Sigit Prabowo, mengapresiasi bantuan Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah bagi korban gempa
TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR - Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri), Jendereal Listyo Sigit Prabowo, mengapresiasi bantuan Gubernur Sulsel Nurdin Abdullah bagi korban gempa Sulbar.
"Apresiasi kepada Bapak Gubernur memberikan bantuan kepada anggota (Kepolisian) yang ada di wilayah Polda Sulbar, dengan memberikan bangunan hunian tetap (huntap) sebanyak 50 unit," ujar Sigit Prabowo di Kantor Polda Sulbar, Jumat (12/2/2021) via rilis Pemprov Sulsel.
Menurut Sigit Prabowo, bantuan 50 unit Huntap ini merupakan nilai persaudaraan dan kemanusiaan dari Pemprov Sulsel untuk masyarakat Sulbar, khususnya anggota kepolisian di Polda Sulbar.
"Tapi karena beliau (NA) merasa anggota yang berada di Sulawesi Barat ini adalah keluarga beliau, maka walaupun bukan di wilayahnya, namun beliau tetap mau datang," ujarnya.
Seperti apa jelasnya? Yuk nonton videonya.(tribun-timur.com)
Laporan Wartawan Tribun-Timur.com, @fadhlymuhammad
Makassar
berita terkini makassar
Berita Makassar hari ini
News Video
Nurdin Abdullah
Jenderal Listyo Sigit Prabowo
VIDEO; Kapolri Tinjau Balla Ewako Skala Kelurahan di Makassar |
![]() |
---|
Perawatan di Eterna Moore Klinik Mulai Rp 350 Ribu |
![]() |
---|
VIDEO: Alasan Pj Wali Kota Makassar Tak Temui Asosiasi Usaha Hiburan Malam |
![]() |
---|
Siswa SD Telkom Makassar Terbitkan 4 Buku Selama Masa Pandemi |
![]() |
---|
VIDEO: Kapan Masjid 99 Kubah Makassar Difungsikan? |
![]() |
---|