Pemilihan Rektor UNM
Prof Husain Syam Terharu Setelah Guru Besar Teknik UNM Berdoa
Panitia Pemilihan Rektor UNM periode 2020-2024 menerima berkas pendaftaran calon rektor dari Prof Dr Husain Syam MTP
TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR - Panitia Pemilihan Rektor UNM periode 2020-2024 menerima berkas pendaftaran calon rektor dari Prof Dr Husain Syam MTP di Sekretariat Pendaftaran Calon Rektor UNM, Menara Pinisi Lt 14, Jl AP Pettarani, Makassar, Sulawesi Selatan, Rabu (12/2/2020).
Ketua Panitia Pemilihan Rektor UNM, Prof Hamsu Abdul Gani mengatakan berkas pencalonan dari Prof Husain Syam sudah lengkap.
Selanjutnya, Prof Hamsu meminta kepada Prof Husain untuk menandatangani berita acara penyerahan berkas pencalonan.
Selanjutnya, Dosen Fakultas Teknik UNM, Prof Dr Syahrul MPd pun memimpin doa sehabis pendaftaran.
"Yah Allah, ada banyak kemajuan di bawah kepemimpinan Prof Dr Husain Syam, selain itu, kami pun sejahtera di bawah kepemimpinannya," kata Prof Syahrul dalam doanya.
Sehabis itu, Prof Syahrul memeluk Prof Husain. Saat itu, mereka pun menangis.
Air mata Prof Husain pun mengalir sehabis doa itu. (*)
Laporan Wartawan Tribun Timur, Hasim Arfah
Langganan berita pilihan tribun-timur.com di WhatsApp
Klik > http://bit.ly/whatsapptribuntimur
Follow akun instagram Tribun Timur:
Silakan Subscribe Youtube Tribun Timur:
(*)
Prof Husain Syam Menang Telak Tahap Kedua Pilrek UNM, Ini Hasil Perolehan Suaranya |
![]() |
---|
Hasil Pemilihan Rektor UNM, Husain Syam Menang Telak, Suara Mendikbud Nadiem Makarim Penentu |
![]() |
---|
Senat UNM Tetapkan 4 Bakal Calon Rektor Periode 2020-2024, Ada Wanita hingga Punya 6 Gelar Magister |
![]() |
---|
Prof Husain Syam Mendaftar Calon Rektor UNM untuk Periode 2020-2024 |
![]() |
---|
Prof Jas Dukung Kembali Husain Syam Duduki Kursi Rektor UNM |
![]() |
---|