PSM Makassar
VIDEO: Ian Kabes Puji Jacksen F Tiago, Bawa Persipura ke Papan Atas Liga 1
VIDEO: Ian Kabes Puji Jacksen F Tiago, Bawa Persipura ke Papan Atas Liga 1 Indonesia.
TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR - Pemain senior Persipura Jayapura, Ian Luis Kabes angkat bicara terkait ambisi timnya lolos ke liga Asia musim depan.
Ia tidak menapik, Persipura yang dilatih pelatih asing sebelumnya membuat Persipura berada di papan bawah di putaran pertama Liga 1 Indonesia.
Namun, sejak Jacksen F Tiago hadir, merubah strategi dan formasi.
• VIDEO: PSM vs Persipura, Persipura Diuntungkan Recovery Pemain yang Lebih Lama, Ini Kata Jecksen
• VIDEO: Begini Persiapan Persipura Melawan PSM Makassar Malam Ini
Ia pun memuji Jacksen yang telah membawa tim Mutiara Hitam ke posisi runner up.
Seperti apa untaian kata Ian Kabes? Yuk nonton videonya.
(tribun-timur.com)
Laporan Wartawan Tribun-Timur.com, @fadhlymuhammad
Langganan berita pilihan tribun-timur.com di WhatsApp
Klik > http://bit.ly/whatsapptribuntimur
Follow akun instagram Tribun Timur:
Silakan Subscribe Youtube Tribun Timur:
(*)
Doyan Makan Gantala Jarang, Hilman Syah Dapat Julukan 'Flying Horse From Jeneponto' |
![]() |
---|
Kondisi Pemain PSM Makassar Pasca Gempa 6,7 Magnitudo di Malang Jawa Timur |
![]() |
---|
Cerita Ayah Dibalik Suksesnya Hilman Syah Gagalkan 2 Tendangan Pinalti PSIS Semarang |
![]() |
---|
Ini Kunci PSM Lolos Semifinal Piala Menpora 2021, Kata Syamsuddin Umar? Meski Andalkan Pemain Lokal |
![]() |
---|
Video Gol Penalti Panenka Bek PSM Abdul Rahman Permalukan Kiper, Pelatih PSIS Sebut Cuma Beruntung |
![]() |
---|