9 Naga Penguasa Ekonomi Indonesia Berpihak ke Prabowo atau Jokowi? Ini Kata Tim Sukses Capres
Wacana 9 Naga sebagai konglomerasi ekonomi di Indonesia kembali mencuat. Pemantiknya tim sukses Capres Prabowo Subianto dan Joko Widodo
Jumlah itu setara dengan Rp 1.870 triliun (kurs Rp 14.500).
Bahkan enam dari 10 orang terkaya di Indonesia mengalami peningkatan kekayaan dibandingkan tahun lalu.
Sementara itu Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat Indonesia mengalami titik terendah dalam hal persentase kemiskinan sejak tahun 1999, yakni sebesar 9,82 persen pada Maret 2018.
Dengan persentase kemiskinan 9,82 persen, jumlah penduduk miskin atau yang pengeluaran per kapita tiap bulan di bawah garis kemiskinan mencapai 25,95 juta orang.
"Gini lah kolongmerat berkembang dengan cepat ya bagus. Tapi, buat negara itu kepentingannya itu yang kecil dan menengah itu juga bagus. Kalau sama-sama bagus kan keren," kata dia.
50 orang terkaya di Indonesia
#1 R. Budi & Michael Hartono $35 B conglomerate
#2 Susilo Wonowidjojo $9.2 B tobacco
#3 Eka Tjipta Widjaja $8.6 B palm oil
#4 Sri Prakash Lohia $7.5 B petrochemicals
#5 Anthoni Salim $5.3 B diversified
#6 Tahir $4.5 B diversified
#7 Chairul Tanjung $3.5 B diversified
#8 Boenjamin Setiawan $3.2 B pharmaceuticals
#9 Jogi Hendra Atmadja $3.1 B consumer goods
#10 Prajogo Pangestu $3 B petrochemicals
#11 Low Tuck Kwong $2.5 B coal
#12 Mochtar Riady $2.3 B diversified
#13 Putera Sampoerna $1.75 B investments
#14 Peter Sondakh $1.7 B investments
#15 Martua Sitorus $1.69 B palm oil
#16 Garibaldi Thohir $1.67 B coal
#17 Theodore Rachmat $1.6 B diversified
#18 Kuncoro Wibowo $1.58 B retail, tools
#19 Alexander Tedja $1.5 B real estate
#20 Husain Djojonegoro $1.46 B consumer goods
#21 Bachtiar Karim $1.45 B palm oil
#22 Murdaya Poo $1.4 B diversified
#23 Eddy Katuari $1.35 B consumer goods
#24 Djoko Susanto $1.33 B supermarkets
#25 Sukanto Tanoto $1.3 B diversified
#26 Eddy Kusnadi Sariaatmadja $1.29 B media, tech
#27 Ciputra $1.2 B real estate
#28 Ciliandra Fangiono $1.19 B palm oil
#29 Husodo Angkosubroto $1.15 B agribusiness, property, insurance
#30 Harjo Sutanto $1.1 B consumer goods
#32 Sudhamek $920 M snacks, beverages
#33 Lim Hariyanto Wijaya Sarwono $910 M palm oil, nickel mining
#34 Osbert Lyman $900 M real estate
#35 Hashim Djojohadikusumo $850 M diversified
#36 Sjamsul Nursalim $810 M tires, retail
#37 Kusnan & Rusdi Kirana $800 M - airlines
#38 Danny Nugroho $790 M banking
#39 Soegiarto Adikoesoemo $780 M chemicals
#40 Aksa Mahmud $775 M cement
#41 Irwan Hidayat $750 M - herbal medicine
#42 Achmad Hamami $725 M heavy equipment
#43 Tjokrosaputro Benny $670 M property development
#44 Arini Subianto $665 M coal, palm oil
#45 Edwin Soeryadjaya $660 M coal, investments
#46 Arifin Panigoro $655 M oil
#47 Sabana Prawirawijaya $640 M beverages
#48 Kardja Rahardjo $625 M shipping services
#49 Kartini Muljadi $610 M pharmaceuticals
#50 Abdul Rasyid $600 M timber, palm oil
Baca: Ini Artinya Apa? Jusuf Kalla Sebar Undangan Jokowi, Aksa Mahmud Undang Rocky Gerung ke Makassar
Baca: Syahrini Disebut Sudah Dilamar Reino Barack dan Menikah Bulan Ini, Berikut Penjelasan Mbah Mijan
Baca: Berapa Ronde? Jawaban Artis Inneke Koesherawati Saat Ditanya Hakim Soal Bilik Asmara Lapas
Baca: Daftar 10 Pemain Asing & Lokal Diburu PSM Makassar, Awas Disalip Persib, Persija, Persebaya & BU
(*)
Subscribe untuk Lebih dekat dengan tribun-timur.com di Youtube:
Jangan lupa follow akun instagram tribun-timur.com
Artikel ini telah tayang di tribun-medan.com dengan judul 9 Naga Penguasa Ekonomi Indonesia, Kubu Prabowo dan Jokowi Angkat Bicara!, http://medan.tribunnews.com/2018/12/20/9-naga-penguasa-ekonomi-indonesia-kubu-prabowo-dan-jokowi-angkat-bicara?page=all.