Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Manajemen Tribun Timur Silaturrahmi Dengan Komisioner KPU Toraja Utara

Manajemen Tribun Timur dan Komisioner KPU membahas perkembangan tahapan pada penyelenggaraan Pemilu 2019.

Penulis: Risnawati M | Editor: Hasriyani Latif
handover
Manajemen Tribun Timur melakukan kunjungannya ke kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Toraja Utara, Jl Pongtiku No 31 Kecamatan Rantepao, Kabupaten Toraja Utara, Sulawesi Selatan, Kamis (30/8/2018). 

Laporan Wartawan TribunToraja.com, Risnawati

TRIBUNTORAJA.COM, RANTEPAO - Manajemen Tribun Timur melakukan kunjungannya ke kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Toraja Utara, Jl Pongtiku No 31 Kecamatan Rantepao, Kabupaten Toraja Utara, Sulawesi Selatan, Kamis (30/8/2018).

Kunjungan Manajemen Tribun Timur diterima tiga Komisioner KPU Toraja Utara yakni Bonnie Freedom, Yan Hery Pakan, dan Roy Pole Pasalli.

Dalam kunjungan Manajemen Tribun Timur dipimpin Wakil Pimpinan Perusahaan Tribun Timur, Yunitra.

Hadir Koordinator Liputan Jumadi Mapanganro, AE James, dan Marketing Siar Mayasara.

Pada kesempatan itu, manajemen Tribun Timur dan Komisioner KPU membahas perkembangan tahapan pada penyelenggaraan Pemilu 2019.(*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved