Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

VIDEO: Suasana Dialog Kepemudaan Karang Taruna Luwu Utara

Pengurus Karang Taruna Kabupaten Luwu Utara menggelar dialog kepemudaan di Warkop Teras Adira

Penulis: Chalik Mawardi | Editor: Mahyuddin

Laporan Wartawan TribunLutra.com, Chalik Mawardi

TRIBUNLUTRA.COM, MASAMBA - Pengurus Karang Taruna Kabupaten Luwu Utara menggelar dialog kepemudaan di Warkop Teras Adira, Jl Sultan Hasanuddin, Masamba, Senin (20/8/2018) malam.

Kegiatan itu dihadiri pemuda dari berbagai element kepemudaan.

Baca: Harapan Kadis Sosial Maros untuk Lomba Study Karya Bhakti Karang Taruna

Mantan Bupati Arifin Junaidi, Ketua Karang Taruna Karemuddin, Kapolres AKBP Boy FS Samola hingga Putri Pariwisata Sulsel Tita Kamila dihadirkan dalam dialog itu.

Simak videonya!(*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved