Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Sekolah di Soppeng Diwajibkan Ajarkan Muatan Lokal

Lukman mengatakan, mulai dari SD, SMP, dan SMA sedarajat, harus mengajarkan mata pelajaran Mulok.

Penulis: Sudirman | Editor: Anita Kusuma Wardana
HANDOVER
kadis pendidikan Soppeng, Lukman. 

Laporan Wartawan Tribun Timur, Sudirman

TRIBUN-TIMUR.COM, SOPPENG - Dinas pendidikan Soppeng, mewajibkan seluruh sekolah di Soppeng, mengajarkan pendidikan Muatan Lokal (Mulok).

Kadis pendidikan Soppeng, Lukman mengatakan, mulai dari SD, SMP, dan SMA sedarajat, harus mengajarkan mata pelajaran Mulok.

Salah satu tujuan pelajaran Mulok, agar
bahasa daerah, tidak terlupakan oleh para anak sekolah, yaitu bahasa bugis.

"Salah satu bentuk kepedulian mempertahankan budaya lokal yaitu, sekolah bekerja sama dengan berbagai pihak untuk menggali semua nilai budaya yang masih ada," tambah Lukman.

Sementara anggaran pendidikan di Kabupaten soppeng, merupakan yang terbesar di Sulsel.(*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved