Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

VIDEO ON DEMAND

VIDEO: Serunya Lomba Poco-Poco di Lapangan Gasis Soppeng

Ratusan masyarakat Soppeng, juga ikut menyaksikan lomba senam poco-poco. Sekali-kali mereka memberikan tepuk tangan

Penulis: Sudirman | Editor: Suryana Anas

Laporan Wartawan Tribun Timur, Sudirman

TRIBUN-TIMUR.COM, SOPPENG - Kampus Lamappapoleonro Soppeng, menggelar kegiatan porseni di lapangan gasis Soppeng, Senin (20/11/2017).

Salah satu cabang olahraga yang dilombakan ialah, lomba senam poco-poco antar jurusan.

Para peserta senam poco-poco juga menggunakan pakaian seragam, yang cukup unik.

Sejumlah mahasiswa juga ikut memberikan semangat kepada temannya yang sementara bertanding.

Ratusan masyarakat Soppeng, juga ikut menyaksikan lomba senam poco-poco. Sekali-kali mereka memberikan tepuk tangan. (*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved