Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Liga 1 Indonesia

Cedera, Romario Gantikan Ridwan Tawainella

Hingga saat ini pertandingan PSM melawan Arema di Stadion Andi Mattalatta masih berlangsung imbang 0-0.

Penulis: Fahrizal Syam | Editor: Anita Kusuma Wardana
MUH ABDIWAN
Penyerang sayap PSM Makassar, Ridwan Tawainella harus ditarik keluar lapangan pada menit 32 di laga kontra Arema FC di Stadion Andi Mattalatta, Rabu (10/5/2017). 

Laporan Wartawan Tribun Timur Fahrizal Syam

TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR - Penyerang sayap PSM Makassar, Ridwan Tawainella harus ditarik keluar lapangan pada menit 32 di laga kontra Arema FC di Stadion Andi Mattalatta, Rabu (10/5/2017).

Ridwan mengalami cedera di bagian lutut dan tak mampu melanjutkan pertandingan.

Posisinya diganti oleh pemain muda PSM Romario.

Hingga saat ini pertandingan PSM melawan Arema di Stadion Andi Mattalatta masih berlangsung imbang 0-0.

Kedua tim silih berganti melakukan serangan yang mengancam pertahanan kedua tim.

Pertandingan ini dihadiri belasan ribu suporter yang memenuhi stadion. (*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved