Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Pilgub Sulbar 2017

VIDEO: KPU Sulbar Bacakan Berita Acara Penetapan Gubernur Terpilih

Turut hadir mantan Gubernur Sulbar dua periode H Anwar Adnan Saleh, Kapolda Sulbar, Kopolres Mamuju AKBP Muh Rifai dan Bawaslu Sulbar.

Penulis: Nurhadi | Editor: Mahyuddin

Laporan Wartawan TribunSulbar.com, Nurhadi

TRIBUNSULBAR.COM, MAMUJU - Katua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sulbar, Usman Suhuria membacakan berita acara penetapan pasanga ABM-Enny sebagai gubernur dan wakil gubernur terpilih, Kamis (27/4/2017).

Berita acara tersebut dibacakan Usman dalam rapat pleno di d’Maleo Hotel Jl Yos Sudarso, Kelurahan Binagan, Kecamata Mamuju, Kabupaten Mamuju, Sulbar.

Baca: VIDEO: Suasana Penetapan ABM-Enny Sebagai Pemenang Pilgub Sulbar

Turut hadir mantan Gubernur Sulbar dua periode H Anwar Adnan Saleh, Kapolda Sulbar, Kapolres Mamuju AKBP Muh Rifai, dan Bawaslu Sulbar.

 Simak video selengkapnya!(*).

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved