Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

VIDEO ON DEMAND

VIDEO: Murid SDN Dare Bunga-bungae Latihan Drum Band

Beberapa orangtua tampak mengabadikan gambar dan mengambil video para murid SD saat latihan.

Penulis: Sudirman | Editor: Anita Kusuma Wardana

Laporan Wartawan Tribun Timur, Sudirman

TRIBUN-TIMUR.COM, SOPPENG - Sekolah Dasar Negeri (SDN) Dare Bunga-bungae menggelar latihan drum band di Lapangan Gasis Soppeng, Minggu (23/10/2016).

Sejumlah murid turut didampingi orangtua mereka.

Beberapa orangtua tampak mengabadikan gambar dan mengambil video para murid SD saat latihan.

Sesekali mereka memberikan motivasi kepada anaknya, agar tambah semangat dalam latihan.

Diketahui latihan tersebut sebagai bentuk persiapan sebelum mengikuti lomba di Makassar.(*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved