Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

PSM Makassar Vs Bali United

Ini Susunan Pemain PSM dan Bali United Pusam

PSM akan memainkan kembali dua pemain muda debutan, Syaiful dan Muhammad Wasyiat Hasbullah.

Penulis: Ilham Mulyawan | Editor: Ina Maharani
TRIBUN TIMUR/ILHAM MULYAWAN
Ini dia susunan pemain yang akan diturunkan dua kesebelasan yang akan bertanding sore ini, Minggu (14/8/2016) pada pekan ke-15 Indonesian Soccer Championship (ISC) A di Stadion Mattoanging, Makassar. 

Laporan Wartawan Tribun Timur, Ilham Mulyawan

TRIBUN TIMUR.COM, MAKASSAR - Ini dia susunan pemain yang akan diturunkan dua kesebelasan yang akan bertanding sore ini, Minggu (14/8/2016) pada pekan ke-15 Indonesian Soccer Championship (ISC) A di Stadion Mattoanging, Makassar.

PSM akan memainkan kembali dua pemain muda debutan, Syaiful dan Muhammad Wasyiat Hasbullah. Sedangkan Bali United hanya memainkan satu pemain asing saja, Nemanja Vidakovic.

PSM Makassar (Merah-Merah-Merah) :
Syaiful,Hendra Wijaya, Valentino Telaubun, Ardan Aras, Rasyid Bakri, Ridwan Tawainella, Rizky Pellu (c), Syamsul Chaeruddin, Ferdinand Sinaga, M.Rahmat.

Pelatih : Robert Rene Alberts

Bali United (Putih-Putih-Putih) :
Ngurah Komang Arya Perdana, Agus Nova, Bobby Satria, Fadhil (c), Hasim Kipuw, I Nyoman Adi Parwa, Ricky Fajrin, I Made Ade Wirahadi, Miftahul Hamdi, Nemanja Vidakovic, Yulius Mau Loko.

Pelatih : Indra Sjafri.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved