Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

Ichsan YL Bertemu Syahrul YL, Rahmansyah: Wajar Saja

Politisi Golkar Rahmansyah menganggap kejadian ini adalah hal wajar.

Penulis: Muh. Hasim Arfah | Editor: Ina Maharani
TRIBUN TIMUR/MUH HASIM ARFAH
Politisi Partai Golkar Sulsel, Rahmansyah 

Laporan Wartawan Tribun Timur, Hasim Arfah

TRIBUN-TIMUR.COM, MAKASSAR- Bendahara Umum Dewan Pimpinan Daerah (DPD) I Partai Golkar Sulsel, Ichsan Yasin Limpo akan menemui Syahrul YL, Calon Ketua Umum Partai Golkar, di kantor Gubernur Sulsel, Jl Urip Sumohardjo, Makassar, Rabu (6/4/2016).

Politisi Golkar Rahmansyah menganggap kejadian ini adalah hal wajar.

"Dan kita melihat, pilihan politik pak Ichsan," ujar Rahmansyah.

Rahmansyah pun menganggap pertemuan ini pasti berlangsung karena Ichsan ingin menghargai Syahrul.

"Beliau adalah pengurus Golkar Provinsi jadi beliau pasti akan datang, beliau juga adalah adik dari pak Syahrul jadi pasti akan datang," katanya. (*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved