VIDEO: Karnaval Budaya Semarak Hari Jadi Bone ke-686
Seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah(SKPD) Bone ikut serta dalam karnaval ini.
Penulis: Justang Muhammad | Editor: Imam Wahyudi
TRIBUNBONE.COM, TANETE RIATTANG - Lokasi Karnaval Budaya itu dimulai di Rumah Jabatan Bupati Bone, Jl. Petta Ponggawae, Kecamatan Tanete Riattang, Bone, Sulsel, Selasa, (5/4/2016) sore
Karnaval tersebut diantaranya diikuti oleh Kerajaan dan Kesultanan yang mempunyai hubungan erat dalam sejarah Kerajaan Bone, seperti Kesultanan Buton
Seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah(SKPD) Bone ikut serta dalam karnaval ini.