Makassar Mulia
Kota Makassar Komitmen Dalam Kreatifitas

VIDEO: Mahasiswa FT Unhas Minta Stop Premanisme di Kampus

Dan kenyataannya perilaku semena-mena pihak aparat keamanan kampus bukan kali itu saja terjadi.

Penulis: Waode Nurmin | Editor: Anita Kusuma Wardana

Laporan Wartawan Tribun Timur Wa Ode Nurmin

TRIBUN-TIMUR.COM, SUNGGUMINASA- Adanya peristiwa pemukulan terhadap seorang dosen kampus Fakultas Teknik Unhas oleh satpam kampus, membuat mahasiswa melakukan aksi unjuk rasa damai didalam area kampus, Jl. Poros Malino, Desa Borongloe, Kecamatan Bontomarannu, Gowa, Kamis (10/3/2016).

Dan kenyataannya perilaku semena-mena pihak aparat keamanan kampus bukan kali itu saja terjadi.

Yang rupanya pernah juga dialami sejumlah mahasiswa. Yang mengaku pernah ditendang, kegiatan kelembagaan yang seolah-olah diatur oleh aparat keamanan yang notabenenya tidak punya hak.

Ratusan mahasiswa ini pun meminta agar sistem birokrasi kampus yang harus dirubah. Stop kekerasan, premanisme dan intervensi dosen dalam soal akademik.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved